Cumi asam manis pedas asin

Dipos pada February 10, 2022

Cumi asam manis pedas asin

Anda sedang mencari inspirasi resep Cumi asam manis pedas asin yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Cumi asam manis pedas asin yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Cumi asam manis pedas asin, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Cumi asam manis pedas asin enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Cumi asam manis pedas asin adalah 4 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Cumi asam manis pedas asin diperkirakan sekitar 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Cumi asam manis pedas asin sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Cumi asam manis pedas asin memakai 21 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Dulu pernah ke Tegal ngormati adik ipar yang mau datang ke rumah mertua karena mereka pengantin baru. Disitu ada kakak ipar masak ikan layang asam manis pedas asin buat keluarga adik ipar. Kuahnya juga seger, enak banget.. Nah keinget itu ak pengen nyoba walopun pake cumi.. Yuk coba 😁

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Cumi asam manis pedas asin:

  1. 1/4 kg cumi
  2. secukupnya Ketumbar
  3. 2 buah kemiri
  4. secukupnya Garam
  5. 2 siung bawang putih
  6. 2 siung bawang merah
  7. 2 ruas jahe
  8. 2 ruas kunyit
  9. 2 buah tomat ijo
  10. 1 buah tomat merah
  11. Asam jawa agak banyak
  12. 3 gelas belimbing air
  13. 2 serai
  14. Daun bawang
  15. Seledri
  16. secukupnya Gula merah
  17. 10 biji cabe rawit merah
  18. 2 sendok tepung terigu (gandum)
  19. 3 lembar daun salam
  20. 2 sendok minyak goreng
  21. Penyedap rasa

Langkah-langkah untuk membuat Cumi asam manis pedas asin

1
Bersihkan cumi, buang kotorannya, kupas kulitnya dan cuci bersih. Tiriskan. Potong-potong seperti cincin.
2
Kupas bawang merah, bawang putih, jahe, kunyit dan serai. Siapkan daun salam, daun bawang, seledri, cabe rawit merah dan tomat. Cuci bersih semuanya. Tiriskan.
3
Uleg ketumbar, bawang putih, garam, kunyit, jahe dan kemiri. Iris bawang merah, daun bawang, seledri, gula merah, tomat hijau dan merah. Geprek serai. Cabe buang tangkainya.
4
Panaskan minyak goreng, tumis bawang merah sampai harum masukan bumbu uleg, goreng sampai harum.
5
Masukan air, gula merah, serai, asam jawa, cabe, penyedap rasa dan daun salam.
6
Tepung terigu (gandum) diencerkan dengan air, lalu masukan ke dalam masakan agar kuah agak mengental.
7
Masukan cumi, irisan tomat hijau dan merah. Tunggu sampai mendidih. Koreksi rasa. Taburi dengan irisan daun bawang dan seledri. Selamat mencoba 😊
Cumi asam manis pedas asin - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Ikan Asam Manis (Ikan Mata Sebelah)

Ikan Asam Manis (Ikan Mata Sebelah)

Pilihan menu berbuka puasa untuk keluarga

4 orang
1 jam 30 menit
Paru Ungkep Manis

Paru Ungkep Manis

Ungkepan ini sama saja dengan baceman paru. Kalau buat ungkepan yang teringat adalah begitu dibuka tutup pancinya, heem bau semerbak bumbunya langsung berasa. Kali ini karena yg diungkep paru, maka ada beberapa langkah awal yang harus dilakukan sebelum mulai mengungkep. Yang pertama, paru agak alot jadi saya lakukan proses pengempukan dengan metode 5.30.7. Cukup sekali lalu masuk ke proses ungkep. Resep ini sekaligus untuk menyemarakkan acara JCCO minggu ini yaitu Busway (Budgetnya Sesuai) Aneka Ungkepan. Resep ini aku buat juga untuk mengenang Almarhumah Ibu yang hari ini sedang berulang tahun. Tgl 21 Jan adalah hari lahir ibu dan Tgl 22 Jan adalah 100 hari berpulangnya Ibu. Jika ibu pengen ungkepan/baceman, yang paling dicari adalah paru karena lebih empuk. Miss you Bu... Karena ini diikutkan untuk Program Busway, ini adalah rincian belanjanya: - Paru (200 gram): Rp. 16,000 - Bamer dan baput: Rp. 3,000 - Ketumbar, lengkuas dan bumbu penyedap: Rp. 2,000 - Gula merah: Rp. 3,000 TOTAL: Rp. 24,000 #CookpadCommunity_Jakarta #Busway_AnekaUngkepan

7 iris
1 jam
Bolu Pisang Kayu Manis

Bolu Pisang Kayu Manis

Menyelamatkan pisang yang super duper matang. Aroma wangi pisang + kayu manis bubuk tu semriwiiinggggggggggg πŸ₯°πŸ₯°πŸ₯°πŸ₯°πŸ₯° Pisangnya bisa apa aja ya, yang penting dia matang betul2 seperti hampir busuk 😁😁😁. Karena aromanya bisa kuat + manis.

Kakap Asam Manis

Kakap Asam Manis

Menu sahur biasanya bikin yg simple saja. Bahan dan bumbu sebaiknya sdh diracik dan disiapkan di kulkas, agar proses memasaknya cepat. #cookpadcommunity_semarang #semangcookhokyahokye #ramadancamp_misi6 #pejuanggoldenbatikapron #semangcook_sahurbareng #ceritadapurhariini

Kakap Asam Manis

Kakap Asam Manis

Memprosesnya lama, waktu sahurnya kurang 1.5 jam. Gara-gara mamang ikan salah potong bukaan sayapnya, jadi sayap ikannya malah kebuka kebawah 🀣🀣🀣. Jadi bentuknya juga gak karuan ketika digoreng karena saya jadi susah membolak-balikkan ikannya. Kelar masak jam 04:00, ada waktu untuk menikmati makan sahur 15-20 menitan sebelum imsak. #IdeMasak #PejuangGoldenBatikApron #MingguKe_11

Saus Asam Manis

Saus Asam Manis

Saus asam manis ini cocok sekali untuk fuyunghai, cumi,udang,dll bahannya mudah didapat dan simple #Sausasammanis #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bogor

Yellow Sweet Potato Marble Cake

Yellow Sweet Potato Marble Cake

Bismillaah Assalaamualaikum Kebetulan ada ubi kuning di dapur. Setelah dikukus, manis banget rasanya. Hanya saja , anak-anak kurang suka ubi kukus. Jadinya saya buat marble cake aja. Hasilnya, alhamdulillaah pada suka.πŸŒ·πŸ’ž Yuuk ...mari kita membuat... #marblecake #marmercake #sweetpotato #yellowsweetpotato #yellowsweetpotatomarblecake #cookpad #cookpad_id #cookpadCommunity #cookpadCommunity_id #cookpadCommunity_Indonesia #TiketGoldenBatikApron #Dapoer_Santi @lovetocook_121076

16 potong
120 menit
Rempah Manis Daging Sapi

Rempah Manis Daging Sapi

Mencoba membuat resep sederhana dari daging sapi dan saat bingung memberi nama suami suruh incip dan kluarlah dari mulutnya REMPAH MANIS DAGING SAPI dapet nilai πŸ’― dia sukaa hehehe...... Biar rajin masak kali ya wkwkwk dan ini RESEP MINGGU KE 3 di golden batik apron challenge 🀭 #PejuangGoldenBatikApron #KopiJos #CookpadCommunity_Yogyakarta

4 porsi
30 menit
Ayam kecap asam manis

Ayam kecap asam manis

Masak menu yg gampang dan disukainanak anak #ayamkecap #ayamkecapasammanis

6 orang
Tumis Cumi Jagung Manis

Tumis Cumi Jagung Manis

Cumi merupakan salah satu seafood favorit dirumah. Mau digoreng tepung, dibakar, digulai isi tahu telur, yummy semuaaa!!! Cumi selain mengandung protein juga memiliki kandungan asam amino esensial dan non esensial loh, jadi mengolah cumi selain dapat kenyangnya pastinya dapat sehatnya hihi, yuk dicoba dirumah...Pastikan jangan terlalu lama memasaknya karena nanti bisa alot. 1⃣0⃣. Kamis, 03-Maret-2022 #PejuangGoldenBatikApron

Bukan BTS MEAL with sweet chili sauce

Bukan BTS MEAL with sweet chili sauce

β€’β€’β€’Ini bukan nugget ayam BTS yg tahun lalu viral itu, tp ini versi ayam tepungnya jadi lebih praktis bikinnya. Untuk sausnya sweet chilinya mirip sih, pokoknya disesuaikan dg bahan yg ada dan sesuai selera saja. Bikinnya juga mudah dan dijamin enak, perpaduan ayam tepung dengan saus manis pedas ada asamnya Happy cooking... Salam simply tasty dari dapurVY #dapurvy #simplytasty #PejuangGoldenBatikApron #mingguke2 #batik_vy2 _09.02.2022_

Sepat Asin Pedas Manis

Sepat Asin Pedas Manis

Bismillahirrahmanirrahim....... Ini yang harus ada jika makan nasi kampung, di kampung ikan asin sangat mudah di dapat dan harganya juga relatif murah..... Apa lagi kalau di masak pedas manis seperti ini, dimakan dengan lalap dan nasi putih hangat aja udah nikmat πŸ˜‹ Kali ini saya menggunakan ikan asin sepat (biawan), sejenis ikan air tawar yang banyak terdapat di perairan Kalimantan. Sepat asin pedas manis ini bercita rasa gurih, sedikit manis, asam, asin dan pedas, jika ingin lebih pedas bisa menambahkan atau menggunakan cabe rawit..... Yang tidak tahan pedas, di sesuaikan aja. Yuuuk langsung intip resepnya πŸ’• . . . . . . #MasakanBundaPashalenko #SepatAsinPedasManis #PendampingNasiKampung #KulinetKalbar #MasakItuSaya #DirumahAja #CookpadCommunity_Kalbar #CookpadCommunity_Borneo #CookpadIndonesia

1 piring
20 menit
Ceker manis mixs kemangi

Ceker manis mixs kemangi

5 orang
50 jam
Ayam asam manis simple enaaak

Ayam asam manis simple enaaak

Kebetulan hidup di kampung jarang banget nemu paprika kuning, karna paprika ada klo ada yg pesen aja katanya Yg punya toko sayur ,kemaren liat ada paprika kuning di pa😯sar katanya sisa pesenan, jadi beli aja, karna bingung mau di bikin apa❓akhir nya bikin ini aja ayam asam manis, terakhir bikin waktu kerja di HK, aku tipe yg gak suka di tepungin nya ayam nya jd ggak pake tepung πŸ˜„ jg gak pake saos tomat karna terlalu asem menurut aku, jd pake tomat asli bahan simple ada di rumah

4 oramg
30 menit
Es teh manis

Es teh manis

Minggu ke-8 Malam" pingin buat yang seger"... #PejuangGoldenBatikApron #GoldenApron3 #cookpadcommunity_Surabaya #sariwangi #tehsariwangi #kurnalialitsani

Ikan Fillet Asam Manis

Ikan Fillet Asam Manis

Dikasih ikan fillet sama mama mertua.. Cuss kita buat asam manis kesukaan mamas ..

5 orang
-+ 40 menit
Sweet lemon iced tea

Sweet lemon iced tea

Sabtu ceria bersama clover... Dan kali ini saya meng cooksnap resep dr org yg sering ngebelain nok klo lg AQ marai...🀣🀣 Tante kesayangan Nok @Letta_letta seger...loh ini tehnya...MAksih resepnya teh...jaga kesehatan sll disana ya...berlimpah rejeki melalui usaha Tante letta dan om ya... Salam untuk keluarga disana. Sweet Lemon iced tea adalah teh yang menyegarkan dimana perasan lemon atau irisan lemon , dan madu ditambahkan dalam teh. Minum sweet lemon iced tea dapat melegakan tenggorokan, rasanya begitu menyegarkan dan nikmat. Hanya perlu 5 menit untuk membuatnya.. yuk cobain... #GA_CooksnapMarleta #Semarak_GACooksnapMarleta #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Surabaya #PutriChristian

Kering Kentang Kacang (3K) Pedas Manis dengan tips

Kering Kentang Kacang (3K) Pedas Manis dengan tips

Berhasil juga kali ini saya membuat Kering Kentang Kacang (3K). Dulu pernah mencoba & gagal, habis itu malas mencoba lagi 😌 Kalau bukan karena misi Cookpad mungkin saya tidak akan pernah mencoba membuat lagi. Bikinnya memang "ngabisin waktu". Tapi ini bisa diatur kok. Misal kentang & kacang dimasak duluan, kemudian disimpan. Baru bumbunya dibuat menyusul di hari lain. Kali ini saya sengaja tidak menyertakan daun jeruk, tapi kalo mau ditambahkan silakan. Juga saya buat tanpa MSG, murni hanya menggunakan gula & garam. Tadi pun memasukkannya hanya "kira-kira" tanpa takaran. Namun rasanya tetap membawa saya bernostalgia dengan masakan di rumah mama dulu. Beberapa tips dari saya: 1. Kentang diiris sama rata supaya matangnya bareng 2. Baking soda bisa menjadi alternatif pengganti air kapur sirih, tidak dipakai pun tidak mengapa, selama kentang benar-benar telah dicuci bersih 3. Supaya kentang tetap kriuk, jangan campur dengan bumbu saat masih panas baru matang, setidaknya tunggu sampai bumbu agak hangat. #RamadanCamp #KeringKentangKacang #CookpadCommunity_Jakarta #PejuangGoldenBatikApron minggu ke-6