Bakso Jagung Cumi Manis Pedas

Dipos pada February 18, 2022

Bakso Jagung Cumi Manis Pedas

Anda sedang mencari inspirasi resep Bakso Jagung Cumi Manis Pedas yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Bakso Jagung Cumi Manis Pedas yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Bakso Jagung Cumi Manis Pedas, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Bakso Jagung Cumi Manis Pedas enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bakso Jagung Cumi Manis Pedas sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bakso Jagung Cumi Manis Pedas memakai 17 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

18/12/2021 Menu praktis mudah dan jelas lebih irit kalo masak sendiri. Sekali2 bagi bocoran harga ya. Kl bahan printilan harganya dikira2 aja. Ini harga di salah satu pasar daerah bandung kota. Cumi gede2 1/2kg 25rb. Bakso 15biji 20rb. Jagung, wortel 3rb Daun bawang, jeruk nipis, saus tomat, saus sambal, cabai rawit, garam, gula, penyedap rasa, merica bubuk, minyak sedikit buletin aja 7rb. Total 55rb. Ini banyak loh jadinya, bisa buat makan 5 orang. Coba kl jajan di warung siput minimal 100rb. Cuma kl masak emang kudu modal tenaga, waktu n niat 🤪🤪🤪 #BaksoJagungCumiManisPedas #Bakso #Jagung #OlahanBaksoDanJagung #PekanPosbar #CookpadCommunity_Bandung

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bakso Jagung Cumi Manis Pedas:

  1. 1/2 kg cumi
  2. 15 bh bakso
  3. 1 bonggol jagung manis
  4. 1 bh wortel
  5. 1 bh jeruk nipis
  6. 1 batang daun bawang
  7. Sedikit minyak untuk menumis
  8. ▪️ Bumbu Saus
  9. 3 siung bawang putih
  10. 1 siung bawang bombay
  11. 5 bh cabai rawit
  12. 5 bks saus tomat
  13. 5 bks saus sambal
  14. 1 sdt gula pasir
  15. 1/4 sdt garam
  16. 1/4 sdt penyedap rasa
  17. 1/4 sdt merica bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Bakso Jagung Cumi Manis Pedas

1
Siapkan sayuran. Cuci bersih jagung. Wortel kupas. Potong jagung dan wortel sesuai selera. Rebus setengah matang. Tiriskan. Cincang kasar bawang putih, bawang bombay potong besar2. Iris serong cabai rawit dan daun bawang. Sisihkan.
2
Siapkan protein. Bakso sayat salah satu ujungnya. Rebus hingga matang. Tiriskan. Bersihkan cumi. Buang isi perut dan mulutnya. Potong sesuai selera. Cuci bersih lalu beri air jeruk nipis. Sisihkan.
3
Panaskan sedikit minyak, tumis bawang putih hingga harum. Masukkan cumi, masak hingga cumi setengah matang. Masukkan sisa bahan saus kecuali bawang bombay. Aduk rata, koreksi rasa. (Note: cumi akan mengeluarkan air, jd tidak perlu menambahkan air)
4
Masukkan bakso, wortel, jagung, cabai rawit dan bawang bombay. Aduk hingga rata. Koreksi rasa kembali. Terakhir taburi daun bawang. (Note : jika ingin kuah lebih kental, bisa tambahkan 1 sdm tepung maizena yg dilarutkan sedikit air).
5
Sajikan hangat.
Bakso Jagung Cumi Manis Pedas - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kue Cantik manis pisang

Kue Cantik manis pisang

Bismillah. Cemilan manis, hemat biaya tapi enak. Cocok dibuat ide jualan murah meriah sesuai saku pelajar. Tepung hun kwe bisa diganti maizena. Cuma rasanya memang lebih enak pakai hunkwe yaa.. tapi ini bisa diakali kok kalau pakai santan kekentalan tinggi. Kalau pakai hunkwe kekentalan sedang juga enak, apalagi pakai kekentalan tinggi, uenaknya lebih naik pangkat. Bisa diganti feeber cream bagi yang menghindari santan.

20 cetakan mini
Oseng Kerang Pedas Manis

Oseng Kerang Pedas Manis

Resep : Tintin Rayner Masih ada sisa kerang, dibuat oseng aja. Berhubung cabai rawit habis (ga bisa bikin oseng pedas) jadi bikin pedas manis aja (dikasih gula merah) hehe... #cookpadcommunity_surabaya

3-4 orang
Ayam rica-rica pedas manis

Ayam rica-rica pedas manis

Dari pengalaman aku bekerja sering banget beli ayam rica"setiap istirahat kerja , pas ada ayam aku jadi kangen sama rica"aku coba buat dan ternyata endoll😋😋

10 orang
1 jam
Martabak manis teflon

Martabak manis teflon

Se umur umur baru mencoba bikin martabak manis . Kemarin first trial ketebelan dan eksotik akhirnya trial and error berhasil muncul itu sarangnya dan tidak terlalu eksotik atas saran mba @taniahelena , tungku kompornya ditumpuk supaya panas api tidak langsung ( agak tinggi ) . Pasukan Bodrex di rumah bahagia sekali tanpa harus keluar rumah setiap saat bisa menikmati MARTABAK MANIS . Sengaja dibuat satu warna dengan perisa pandan sangat cocok dengan topping keju dan wijen kebetulan yang ada stoknya 🙂 . Dengan menggunakan Teflon jadul ukuran garis tengah 20 cm , ikut #PekanPosbar dengan adonan diukur satu martabak 250 cc , bisa menjadi 2 buah dipotong sesuai selera . Enak dinikmati selagi hangat sudah dinginpun masih empuk 🤤 . Sekaligus meramaikan Pekan Inspirasi COCOMBA Neflon . Kreasi makanan menggunakan Teflon sebagai alatnya walaupun menggunakan tutup panci why not 🙈 Source : @devinahermawan https://cookpad.com/id/resep/13042471?invite_token=26sug6 #PekanPosbar #SerbaTeflon #Pais_HoyongDiTeflonan #CookpadCommunity_Bandung #PejuangGoldenBatikApron #kemauandankemampuan

2 buah
120 menit
MPASI 11 bulan Tumis Tahu dan Hati Ayam Asam Manis

MPASI 11 bulan Tumis Tahu dan Hati Ayam Asam Manis

Yeaay Kakak Kamilah lahap maemnya, pinter. Selesai deh GTMnya, alhamdulillah.. #MPASI

3x makan
30 menit
Martabak Manis Milo & Keju

Martabak Manis Milo & Keju

Minggu ini #PejuangGoldenBatikApron dimulai, saatnya resep2 yang sudah lama mengendap di draft dikeluarkan satu persatu. Semoga kedepannya bisa rutin nulis resep sampai 52 minggu nanti.. Mangats!! :D Kali ini mau share resep martabak manis milo & keju, resep ini bisa dikatakan resep gagal yang sepenuhnya tidak gagal awowkwkw. Kekurangan di resep ini, teksturnya yang gk mirip martabak manis pada umumnya. Malah lebih mirip tekstur cake. Kemungkinan besar efek dari tepungnya. Aku disini pakai tepung protein tinggi (stok dirumah punya ini), bukan pake tepung protein rendah. Jadinya.... ya kayak cake gini, tapi tetep enak kok (pembelaan) awowkwkw.. Semoga teman-teman suka dengan resepku kali ini.. ^^ #ColamMatos #Matos_TeflonUntukPemula #Matos_TeflonAntiGosong #PekanPosbar #SerbaTeflon #CookpadCommunity_Malang #taawoniefooddiary #taawoniekitchen

1-2 Orang
Kwetiaw goreng pedas manis

Kwetiaw goreng pedas manis

1 orang
20 menit
Tahu tempe asam manis

Tahu tempe asam manis

Biasanya ikan asam manis, kali ini mau coba yang beda tanpa ikan, jadilah pakai tempe dan tahu pong. Ternyata rasanya enak juga.

4 orang
15 menit
Martabak manis anti ribet

Martabak manis anti ribet

Lagi musim ujan gini cocok ya bunda kalo bikin cemilan yg manis tapi anti ribet.. 😊 Kebetulan ini bahannya yg biasa ada d rumah, jadi tinggal campur"jadi deh.. 😉

3-4 porsi
15 menit
Cumi kikiL manis pedas

Cumi kikiL manis pedas

masak buat bekal suami kerja . 🥰🙏

3orang
1jm-30menit
Martabak Manis Susu || Martabak Manis Mini Susu

Martabak Manis Susu || Martabak Manis Mini Susu

#martabakmanismini #martabakmanisusu #repost @debbie_ariesthea

11 Pcs
Sayur Manis Nangka Muda

Sayur Manis Nangka Muda

Punya Nangka Muda, sisa membuat Kari Bali, mau dibuat Gudeg tapi ngg cukup... Akhirnya kubuat "Sayur Manis Nangka Muda" yg uenak & bergizi yg pastinya bisa menambah imun tubuh👍 Jadi pingin buru2 makan nih...🤩 #PejuangGoldenBatikApron #SayurBergizi #CookpadCommunity_Jakarta

30 mt
Gurame asem manis

Gurame asem manis

Ini ud bikin ke sekian x nya..untuk saus asam manisnya sya dpt bantuan dr S**r* asam manis..biar simpel az..selamat mencoba 😊

Beef Asam Manis Teriyaki #TiketGoldenBatikApron

Beef Asam Manis Teriyaki #TiketGoldenBatikApron

Bingung masak apa..kebetulan ada tetangga jual daging saranin aja bikin teriyaki. Langsung eksekusi deh. #TiketGoldenBatikApron

3-4 orang
30 menit
Gurame asam manis

Gurame asam manis

Cara membuat klik link ini https://youtu.be/QWY6j7SUGQM

Ayam kecap pedas manis

Ayam kecap pedas manis

Setiap masakan yang berhubungan dengan kecap saya selalu menambahkan cabe rawit entah itu diulek maupun diiris halus dan menambahkan lada yang agak banyak.karena orang rumah bukan penggemar masakan yang manis-manis jadi untuk menghilangkan rasa enek selalu dengan memperbanyak lada dan cabe rawit nya. Untuk paprika dan bawang Bombay bisa diskip jika tidak ada(saya stok paprika sdg kosong). Cabe rawit boleh diulek halus bareng bumbu atau utk mempercantik penampilan bisa dirajang tipis memanjang.

Sambal Saos Asam Manis

Sambal Saos Asam Manis

Sambal Saos Asam Manis ini serbaguna sebab bisa digunakan untuk apa saja, bisa untuk cocolan cakwe, risoles, bahkan untuk ayam bumbu asam manispun bisa ya guys. Rasanya pedas, asem, dan agak manis #TiketGoldenBatikApron

500 gr
15'
Sambal Teri Asam Pedas Manis

Sambal Teri Asam Pedas Manis

Dari nama resepnya saja sudah enak yahhh... hemmm makan ini sama nasi panas aja udah enak banget apalagi ditambah dengan sayur bening🤩🤩🤩 #PejuangGoldenBatikApron #semangatmemasak #masakanharian

3 orang
20 menit
Ayam Saus Pedas Manis (182kalori) #MenuDiet1

Ayam Saus Pedas Manis (182kalori) #MenuDiet1

Hai hai yang lagi bingung mau masak apa buat makanan diet, bisa masak ini. Ohiya 182kalori itu perporsinya ya sist🥰

2 porsi
20 menit
Kikil Sapi Pedas Manis

Kikil Sapi Pedas Manis

Ga pernah ngira bakal ngolah kikil ') But menikah mengajarkan segala macam penyesuaian diri terhadap pasangan :)) Termasuk dari sajian di meja makan.

4 orang
45 menit